Yang dimaksud dengan Arbitrator MARPOL 73/78

Yang Dimaksud Dengan Arbitrator MARPOL 73/78

Yang dimaksud dengan Arbitrator

Arbitrator masuk ke dalam bahasa inggris atau english yaitu bahasa Jermanik yang pertama kali dituturkan di Inggris pada Abad Pertengahan Awal dan saat ini merupakan bahasa yang paling umum Arbitrator berarti (kata benda) artinta wasit, juru pisah. digunakan di seluruh dunia.

Yang Dimaksud Dengan Arbitrator MARPOL 73/78

Arbitrator adalah negara yang ditunjuk untuk menyelesaikan perkara yang berselisih tentang intrepretasi dari konvensi MARPOL 73/78

pengertian arbitrator adalah pihak ketiga pada suatu perundingan yang mempunyai wewenang untuk memaksakan suatu kesepakatan. Arbitrasi dapat bersifat sukarela (diminta) atau wajib (dipaksakan pada kedua  pihak oleh undang-undang atau kontrak). Otoritas arbitrator beraneka ragammenurut aturan yang ditentukan oleh para perunding.
baca: sejarah marpol 73/78

Arbitrator dan syarat-syaratnya

adapun syarat untuk menjadi arbitrator adalah sebagai berikut yaitu; Arbitrator terdiri dari tiga negara yaitu masing–masing 1 negara yang ditunjuk oleh kedua belah pihak yang bersengketa dan satu negara yang disetujui oleh negara yang bersengketa tersebut sebagai ketua

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »

silahkan berkomentar secara bijak dan sesuai dengan topik pembahasan. TERIMAKASI